top of page
Program Starter Pack
Progam ini ditujukan untuk kamu yang sudah punya target universitas impian dan ingin mengambil program kuliah English Track. Melalui program starter pack tim Okdabang akan membantu kamu tembus ke universitas tujuan plus kamu juga akan dibekali dengan survival korean skillset.
Kenapa Program Starter Pack Okdabang?

Kurikulum Standard Korea
Menggunakan materi pengajaran berdasarkan kurikulum Sejong Institute

Bimbingan 1 on 1
Bimbingan intensif secara personal dengan jadwal yang. fleksibel

Mentor dan Tutor Terkurasi
Kamu akan dibimbing langsung oleh mentor berpengalaman dan tutor bersertifikat

Endless Support
Layanan tanya jawab dengan mentor dan tutor kami sesuai dengan kebutuhanmu
-
Bagaimana sistem pembayarannya?Pembayaran dilakukan melalui website sesuai dengan paket pricing yang diambil. Saat sudah melakukan pembayaran tidak dapat di refund maupun dicancel sebelum masa berlaku habis
-
Bagaimana jika masa berlaku payment habis sebelum kelas saya selesai?Jika masa berlaku payment sudah habis maka pertemuan kelas yang tersisa dianggap hangus dan kamu harus mendaftar ulang untuk kelas yang sama Kamu wajib menyelesaikan kelas sesuai dengan jangka waktu yang dipilih
-
Bagaimana jika saya tidak melanjutkan program karena sakit?Untuk semua program yang sudah dibayarkan baik program bahasa maupun konsultasi & mentoring tidak dapat direfund maupun di cancel. Ketentuan S&K komitmen bisa dilihat pada kategori : Komitment
-
Apakah peserta kelas bisa saya berikan ke orang lain jika sudah membayar?Tidak bisa karena yang terdaftar adalah atas namamu jadi kamu wajib untuk berkomitmen mengikuti kelas atau program sampai selesai
Pricing Plan
Pilih Paket Pembayaran Sesuai Budgetmu
Starter Pack
7,780,000IDRBeginner Korean + MentoringValid for 6 months- Intensive Korean Tutoring
- 64 sesi
- Private 1 on 1
- 3x Sesi Konsultasi
- Dokumen review & proofreading
- Final review
Mentor Kami
bottom of page